Senin, 21 Februari 2011

KEJAR PAKET : KREASI SENI DRAMA

Warga Belajar KP 'ULUL ALBAB" memang terbilang unik dan kreatif.  Terlihat dari karya tampilan seni drama dalam acara Perpisahan pada pertengahan tahun 2010. Warga Belajar yang rata-rata adalah berprofesi sebagai buruh pabrik/PRT tetapi nyatanya mampu menampilkan karya seni unik.
 Warga Belajar terlihat kompak dan asyik memerankan tokoh dalam drama


Warga Belajar yang hobi berpujangga pun tampil dengan karyanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar